Manfaat Tomat bagi kesehatan

                           

Hasil gambar untuk tomat
"TOMAT"

Tomat bisa dikatakan sebagai jenis buah-buahan, namun dalam penggunaanya paling sering adalah sebagai sayuran. Rasanya yang asam seringkali dianggap menambah kelezatan banyak jenis masakan. Sebagai buah, tomat masak juga lezat dikonsumsi mentah; dan ada yang menarik, yaitu tomat cukup enak untuk dibuat minuman buah atau jus. Lalu apa manfaat tomat bagi kesehatan, termasuk dilihat dari kandungan nurrisinya? Tomat diketahui mengandung sejenis antioksidan kuat yang disebut Lycopene dalam jumlah banyak, yaitu zat yang membuat warna merah pada buah ini. Bukan hanya itu, buah tomat juga telah terbukti mengandung suatu senyawa yang disebut sebagai asam alfa lipoic, yang bermanfaat membantu mengontrol glukosa dalam darah, meningkatkan vasodilatasi dan melindungi terhadap retinopati pada pasien diabetes, bahkan bisa membantu kelestarian otak dan jaringan saraf!. Senyawa nutrisi yang juga ditemukan dalam tomat termasuk kolin, merupakan nutrisi penting yang membantu tidur, fungsi gerak otot, belajar, dan fungsi memori. Kolin juga membantu untuk mempertahankan struktur membran sel, membantu transmisi impul saraf, membantu penyerapan lemak, dan mengurangi peradangan kronis.


1. Kandungan Likopen
Studi pada University of Montreal menunjukkan bahwa diet yang kaya akan tomat dapat membantu mengurangi risiko kanker pankreas. Para peneliti menemukan bahwa kandungan likopen (kandungan utama pada tomat) dikaitkan dengan penurunan 31% risiko kanker pankreas pada laki-laki dengan asupan tertinggi dan terendah zat tersebut. Kandungan ini lebih banyak terdapat pada tomat-tomat yang sudah dimasak.
2. Meningkatkan kemampuan mata
Radikal bebas berpotensi menyebabkan timbulnya berbagai infeksi dan penyakit pada mata. Radikal bebas dapat menyebabkan kerusakan pada jaringan mata. Kandungan likopen pada buah tomat dapat menetralkan radikal bebas sehingga mencegah radikal bebas tersebut menginfeksi ata dan menimbulkan kerusakan.
3. Memperbanyak Asi ibu menyusui
  • tomat mengandung deposito besar seperti komponen penting dari vitamin C (misalnya, dalam segelas jus setengah dari nilai harian orang dewasa), yang membantu untuk memperkuat sistem kekebalan tubuh dan mengurangi risiko berbagai penyakit Komponen
  • sayuran ini memperkaya darah dan getah bening, dan setelah mereka semua membentuk ASI'Unsur'
  • serotonin membantu untuk mengatasi depresi dan meningkatkan kondisi mental
  • tomat selalu menjadi "perempuan" sayuran karena mengandung zat mencegah kemungkinan banyak penyakit ginekologi.
4. Memperkuat tulang tubuh karena Tomat adalah sumber dari vitamin K yang mampu mencegah kroposnya tulang atau lebih dikenal dengan istilah 'Osteoporosis'
5 . Memperkuat dan Memperindah Mahkota kepala anda
Sumber Vitamin A dalam tomat mampu menyehatkan rambut serta memperkuat rambut dari ujung hingga akarnya

Komentar

Postingan Populer